Verdam

Candra

153

Kenali 5 Manfaat Insulasi Atap untuk Tempat Tinggal Anda

Insulasi atap memiliki peran yang sangat penting untuk menjaga kenyamanan di dalam rumah kita. Terutama untuk mereka yang tinggal di daerah perkotaan. Dengan suhu rata-rata daerah perkotaan di Indonesia yang mencapai 32°C , tanpa insulasi yang cukup, tidak heran rumah kita terasa sangat panas saat tidak menggunakan AC. Hal ini dapat mengakibatkan ketidaknyamanan bagi penghuni …

Kenali 5 Manfaat Insulasi Atap untuk Tempat Tinggal Anda Selengkapnya »

147

Apa itu Greenwool ? Pengertian, Bahan Dasar & Kelebihannya

Apa itu Greenwool ? Greenwool adalah bahan peredam suara ramah lingkungan yang terbuat dari bahan dasar polyester. Tidak seperti material konvensional (mineralwool & glasswool), Greenwool tidak menyebabkan iritasi kulit, mata, dan pernafasan sehingga aman untuk kesehatan tubuh. Bahan Dasar dan Pembuatan Bahan dasar Greenwool adalah polyester fiber. Produk ini dibuat dengan cara melelehkan bijih plastik …

Apa itu Greenwool ? Pengertian, Bahan Dasar & Kelebihannya Selengkapnya »

141

Eco Industrial Park Mengenal Kawasan Industri Berkelanjutan

Eco Industrial Park Kenali Kawasan Industri yang Berkelanjutan – Industri tradisional seringkali dihadapkan pada tantangan lingkungan yang serius. Pemanfaatan sumber daya secara tidak efisien, limbah yang tidak terkelola dengan baik, dan polusi menjadi masalah utama yang mengganggu keberlangsungan lingkungan. Tanpa kesadaran akan pentingnya melestarikan lingkungan, industri konvensional dapat menyebabkan kerusakan ekologis yang besar. Dengan pemahaman …

Eco Industrial Park Mengenal Kawasan Industri Berkelanjutan Selengkapnya »

309

6 Contoh Green Building yang Menginspirasi

6 Contoh Green Building yang Menginspirasi – Dalam masa ini di mana isu lingkungan semakin menjadi perbincangan yang hangat, bangunan hijau atau green building muncul sebagai jawaban atas tantangan pemanasan global. Mereka bukan hanya sekadar bangunan biasa. Mereka adalah komitmen nyata manusia untuk memerangi masalah lingkungan yang semakin mendesak. Lantas, apa sih sebetulnya yang dimaksud …

6 Contoh Green Building yang Menginspirasi Selengkapnya »

137

Green Roof – Kenali Inovasi Menakjubkan Atap Berkelanjutan Ini

Green Roof – Kenali Inovasi Menakjubkan Atap Berkelanjutan Ini – Apakah kamu pernah membayangkan atap rumah yang tidak hanya melindungi rumah dari hujan dan panas tetapi juga menjadi oase hijau yang indah? Inilah yang diberikan oleh inovasi atap berkelanjutan yang dikenal dengan nama “Green Roof”.  Pada artikel ini, kita akan membahas konsep menarik atap berkelanjutan …

Green Roof – Kenali Inovasi Menakjubkan Atap Berkelanjutan Ini Selengkapnya »

141

Cara Membuat Peredam Suara Sendiri di Rumah

Siapa sih yang ga pingin punya rumah dengan suasana tenang tanpa gangguan suara dari luar? Salah satu cara untuk menciptakan lingkungan menjadi lebih tenang adalah dengan menggunakan peredam suara. Tapi kan peredam suara itu mahal? Tidak perlu khawatir, karena kita dapat membuat peredam suara sendiri di rumah dengan bahan-bahan yang mudah didapat Pada artikel ini …

Cara Membuat Peredam Suara Sendiri di Rumah Selengkapnya »

frame282

Soundproofing vs Sound Absorbtion : Apa Perbedaannya?

Soundproofing vs Sound Absorbtion : Apa Perbedaannya? – Ketika kita ingin mengurangi suara bising di suatu ruangan atau ingin membuat ruangan audio visual, seringkali kita mendengar tentang dua istilah ini : soundproofing dan sound absorption. Meskipun kedua istilah ini terdengar serupa, sebenarnya mereka berdua memiliki fungsi dan tujuan yang berbeda. Walaupun fungsinya berbeda, mereka berdua …

Soundproofing vs Sound Absorbtion : Apa Perbedaannya? Selengkapnya »

Seberapa Keras Tingkat Kebisingan Suara yang Dapat Merusak Pendengaran ?

Seberapa Hebat Tingkat Kebisingan Suara Merusak Pendengaran?

Pendengaran manusia memiliki batasan akan tingkat kebisingan yang menarik, kita tidak dapat mendengar semua jenis suara. Kita hanya mampu mendengar suara dengan batasan frekuensi tertentu. Ini berarti, meskipun suara di sekitar kita begitu beragam, telinga manusia hanya mampu menangkap sebagian kecil dari seluruh spektrum suara yang ada di lingkungan sekitar. Bukan rahasia lagi bahwa beberapa …

Seberapa Hebat Tingkat Kebisingan Suara Merusak Pendengaran? Selengkapnya »

woman pointing her ear as she can hear well

5 Dampak Berbahaya Kebisingan Bagi Kesehatan Kita

5 Dampak Berbahaya Kebisingan Bagi Kesehatan Kita – Setiap hari kita tidak akan terlepas dari yang namanya kebisingan. Suara dering telepon, kendaraan bermotor, dan suara percakapan orang-orang di sekitar kita adalah contoh kebisingan yang mengisi keseharian kita. Kita sering mengabaikan dan tidak menghiraukan akan hal ini, tapi tahukah kalian secara tidak langsung suara-suara bising ini …

5 Dampak Berbahaya Kebisingan Bagi Kesehatan Kita Selengkapnya »

1112

Sumber Bunyi & Segala yang Menghasilkannya. Ini Contohnya!

Sumber Bunyi & Segala yang Menghasilkannya. Ini Contohnya! – Bunyi adalah elemen tak terpisahkan dalam kehidupan kita. Aktifitas apapun yang kita lakukan tidak akan terlepas dari adanya bunyi. Setiap hal yang ada pasti memiliki sumbernya. Buah-buahan yang kita nikmati bersumber dari pohon, Nasi yang kita konsumsi sehari-hari bersumber dari lahan pertanian, dan tidak terkecuali bunyi yang …

Sumber Bunyi & Segala yang Menghasilkannya. Ini Contohnya! Selengkapnya »